Open Office dapat membantu dalam pembuatan makalah. Prinsipnya sama seperti yang punya M$.
Secara umum makalah ilmiah punya struktur seperti berikut.
Abstrak
Prakata
Daftar Isi
Daftar Tabel
Daftar Gambar
1. Pendahuluan
1.1 Latar Belakang
1.2 Rumusan Masalah
1.3 Ruang Lingkup
1.4 Tujuan
1.5 Teknik Pengumpulan Data
1.6 Sistematika Penulisan
2. Isi
3. Simpulan dan Saran
4. Daftar Pustaka
Pertama - tama tulislah kerangka bab terlebih dahulu. Kemudian blok bab Abstrak sampai Pendahuluan terus pilih sebagai Header 1, Latar Belakang sampai Sistematika Penulisan sebagai Header 2. Untuk yang Isi sampai Daftar Pustaka pilih sebagai Header 1 lagi.
Kemudian, setiap bab tambahkan Page Break dengan menekan CTRL+ENTER.
Selanjutnya adalah yang menarik, yaitu membuat daftar isi. Caranya adalah,
klik Insert - Indexes and Tables - Indexes and Tables
Pada tab Index/Table set Title sebagai 'Daftar Isi'
Pilih Type sebagai 'Table of Contents'
Selanjutnya bisa diatur - atur sendiri bagaimana enaknya :D.
Sunday, May 18, 2008
Open Office != Mesin Tik
Oleh : Unknown >> Sunday, May 18, 2008
Labels: linux
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment